Kamis, 02 Juli 2015

diam....
diam q bukan pasif
diamq penuh strategi
diam q imajinatif 
dan diam q bukan halusinasi
aku terperanjat 
meskipun aku memahat 
tapi kini aku terjerat 
oleh petinggi keparat
menjalani asa dalam sisa 
dengan menahan untuk berkuasa 
menghina malam dengan perkasa 
karna langkah kaki q akan penuh dengan siksa
dor dor dan dor 
suara kekoyolan lapor
disaat semua harus setor 
untuk kepentingan investor

berjanji itu pasti 
dengan hati yang suci 
karna presiden negri ini 
hanya menutup kita diam tanpa puisi.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar